Sabtu, Juli 26, 2008

Lapis Singkong Kelapa Muda

Bahan
  • 1 kg singkong, parut
  • 1 bungkus agar-agar putih
  • 300 gr gula pasir
  • 250 cc susu cair
  • 1/2 cc susu cair
  • 150 cc santan, rebus dengan selembar daun pandan
  • pasta pandan, pasta stroberi, pewarna kue kuning
Cara membuat:
  • Campur singkong, agar-agar putih, gula pasir, susu cair, dan vanili. Aduk rata.
  • Tuangkan santan, aduk rata kembali. Bagi adonan manjadi 3, masing-masing beri pasta pandan, pasta stroberi, dan pewarna kuning.
  • Siapkan loyang ukuran 20x20 cm, oleskan minyak. Masukkan adonan hijau kedalam loyang, kukus selama 10 menit. Masukkan adonan merah muda kedalam loyang, kukus selama 10 menit. Terakhir kukus kembali semuanya selama 10 menit lagi.

Tidak ada komentar: