Kamis, Juli 17, 2008

Perkembangan Emosional dan Kognitif

Terdapat dua aspek perkembangan secara bersama-sama. Fungsi mental secara mendasar dapat diklasifikasikan dalam empat bagian utama:
Persepsi: menerima informasi mengenai dunia luar.
Berfikir,mengingat, dan memberikan alasan : terdapat fungsi kognitif yang tidak dikembangkan dengan baik dalam diri anak berusia dini.
Perasaan dan emosi : termasuk di dalamnya marah, takut, kesenangan, cemburu, penderitaan, kejanggalan, dan bentuk-bentuk dasar dari perilaku anak-anak.
Kendali,motivasi dan kebutuhan : anak berusia dini mengetahui bahwa mereka sangatlah sulit untuk menunda kemauannya dan merupakan hal yang impulsif, Mereka seringkali menginginkannya saat itu.

sumber dari berbagai sumber

Tidak ada komentar: